Cara Sikat Gigi

Cara Sikat Gigi

Gerakan sikat gigi yang paling dianjurkan, efision dan menjangkau semua bagian mulut adalah teknik rol/modifikasi Stillman.

1.  Bulu sikat ditempatkan pada permukaan gusi, ujung bulu sikat mengarah ke leher gigi, gerakan perlahan melalui permukaan gigi sehingga bagian belakang kepala sikat bergerak dalam lengkungan

2. Dimulai dengan arah vertikal sedikit memutar pada permukaan gigi bagian depan, kemudian seluruh permukaan gigi harus disikat tanpa kecuali.

3. Posisikan bulu sikat gigi tegak. Tidak perlu penekanan berlebihan saat menyikat gigi, bulu sikat yang keras akan melukai gusi dan mengikis gigi, sebaiknya pilih bulu sikat yang sift. Ulangi gerakan ini sampai lebih kurang 12 kali. Cara ini dapat menghasilkan pemijatan gusi dan membersihan sisa makanan di daerah interproksimal/antara gigi.

4. Sikat punggung lidah dengan halus untuk menghilangkan sisa makanan yang terakumulasi pada padil-padil lidah yand biasanya menyebabkan bau mulut.

5. Dapat ditambahkan penggunaan dental floss/benang gigi untuk daerah gigi yang sulit pembersihannya (berjelal)

Leave a Comment

Your email address will not be published.